Kerja di Brunei

brunei4
Brunei

Brunei adalah negara yang terletak di utara Pulau Kalimantan, berpenduduk kurang dari 400 ribu jiwa. Walaupun secara jumlah jiwa dan luas wilayah kecil, tapi negara ini sangat kaya akan minyak. Kemakmurannya bisa dibandingkan dengan Singapore, dimana nilai mata uang mereka sama. Jika Anda menukar uang Anda (Singapore Dollar) ke Brunei Dollar (mata uang Brunei dalam dollar), maka Anda akan mendapat nilai uang yang sama.

Penduduknya mayoritas agama Islam, dan penduduk Indonesia yang bekerja di sini juga cukup banyak. Anda tidak perlu kuatir akan standar gajinya, karena standar gaji di sini hampir sama dengan Singapore, dan yang menguntungkan adalah standar biaya hidup di sini tidak setinggi di Singapore. Masalahnya adalah di Brunei sangat sepi, tidak seramai dan sekosmopolitan Singapore. Hiburan yang ada sangat minim. Jadi apabila Anda bekerja di Brunei, Anda harus pandai-pandai untuk menghibur diri. Tapi jangan kuatir, di sini hiburan yang standar untuk semua rumah adalah Asto dan layanan internet.

brunei3
Brunei

Cara untuk bekerja di Brunei agak berbeda dengan Singapore.
Kalau di Singapore, kita mengenal LPR dan SPR, di sini tidak ada istilah seperti itu. Jadi apabila kita mau melamar kerja, caranya adalah apply langsung ke perusahaan atau agen kerja di sini.

Umumnya, untuk perusahaan kecil atau rumah tangga, si pencari kerja bisa apply langsung, tapi untuk perusahaan besar, si pencari kerja perlu menghubungi agen tenaga kerja.

brunei1
Brunei

Apabila Anda diterima, Anda akan diurus pembuatan surat ijin tenaga kerjanya. Sebagai orang yang pernah bekerja di Brunei, saya juga merekomendasikan rekan-rekan untuk apply kerja di Brunei. Negaranya aman, tenang, nyaman untuk hidup, tapi harus bisa tahan terhadap sepinya entertainment.

Working in Brunei is really a new experience. The country is rich, the people is very very friendly, the place is quiet and peaceful, and there are so many trees still. The other thing that I like when I worked in Brunei was Astro TV Cable from Malaysia. Too bad that we cant get Indovision in Brunei, but at least we have Astro Cable to entertain us in daily life. However, you have to pay some money to get Astro on yout TV. Astro is not so different than Indovision, they have CNN, Fox, E Entertainment, Discovery, Animal Planet, MTV, Channel V, etc. The most part thatย I love about working in Brunei is the pressure is not so high than others country.

Working in Brunei, we will also talk about how is living in Brunei. Brunei has around 300thousands people. Not so many. Most of themย are muslims. The part that I dont like about Brunei, the entertainment is not so many for Indonesian people. Not so many malls, no bars ๐Ÿ™‚ However, you can get a lot of friends in Brunei.

The capital, Bandar Seri Begawan is one of the place that I used to visit during the weekend. I usually go to the mall, watch the movies, have lunch at the restaurants, visit a friends, and many things.

Salary in Brunei is the same as in Singapore. Their living standard is almost the same. These attracks many people to come to Brunei and work. So many people from other countries like Indonesia, Philipines want to get the opportunity to work in Brunei. That is the reason why Brunei employment agency grows fast. You have to be careful with those agecies. Some of them only want to trick you. They advertise that they have Brunei job, but the truth is it is not easy to find a job in Brunei.

Link Lain :
Job Opening in Brunei This Week
Yang perlu kamu tahu tentang Brunei
Find a Job in Brunei
Kerja di Singapore
Bagaimana Kontrak Kerja yang Baik
Medical Check-up untuk Visa Kerja Brunei
Bagaimana Menghadapi Headhunter
Transportasi ke Brunei – Royal Brunei Airlines
17 Agustus-an di Brunei

535 thoughts on “Kerja di Brunei

  1. sorry menggangu waktunya cik melisa..
    saya elvi, rencana nya kakak saya mau cari kerja di brunei, boleh minta bantuan nya?
    umur nya 30an gt wanita, ga ada lulusan sekolah cuma tamatan SMU aja, trus bisa dapat kerja apa ya disana?
    ada ga lowongan penjaga toko atau yg standard sesuai dgn ahli nya aja..?
    boleh minta bantuan nya cik mel..

    kira2 basic gaji utk penjaga toko gt brp ya dsana?
    sebelum nya maaf repotin.

    ditunggu ya balasan nya.
    thanks

  2. mel…message di fb ku blm dijawab ? ๐Ÿ™

    atau ym aku blm kau add..

    mau diskusi bntar saja..bingung mo mutusin terima/tdk kerjaan yg ditawarkan orang tsb

  3. Kalau soal Tax gimana? lebih besar dari Indonesia?

    Tlg rekomendasi rent tempat tinggal daerah KB.

    Thanks ya..

  4. terimaksih
    atas semuanya info kawan kawan
    memang benar brunai bukan negara impian yang bisa kita bayangkan begitu kita akan berangkat….
    disana job di atur oleh agency
    perusaaan besar rata2 mengunakan qouta agency…..
    dan kebyakan kerja disana unskill
    mengengenai gaji 300-450 $B perbulan
    jika ingin info lebih lanjut eamail aku ajaaaa
    de4lt4_zheenythx@yahoo.com

  5. @V3ry : kalo mau buka seh ok2 aja, tp setau saya kalo mau buka usaha di Brunei, harus bekerja sama dengan warga negara Brunei (kepemilikan). Orang asing ga bisa punya usaha di sana tanpa berbagi kepemilikan ama warga di sana.

    @Nyit-nyit : Blackberry kayanya booming juga di sana. Cuma saya ga tau berapa biaya per bulannya. Saya ga pake Blackberry.

  6. Dear Melisa san (habis mirip Japanese girls)

    Kalo boleh infonya ya…
    Saya pingin kerja di sana…
    Pengalaman di Manufacturing +- 12 thn…di bagian production.
    Gimana caranya kalo pingin kerja disana.Kalo mesti lewat agent, tolong melisa kasih tahu agent yang direkomendasikan yah..

    Thank’u

  7. hai mbak saya mau tanya donk saya tinggal d daerah kpg.salambigar kalau mau makan mie ayam jakarta yang enak d mana yah

  8. Mbak Mel, mau tanya. Saya usia 39 tahun. Dulu pernah kerja sebagai teknisi komputer, sekarang lagi merintis usaha membuat tas kamera dan tas lainnya, tapi perlu modal ๐Ÿ™‚ Rencana ingin kerja ke Brunei atau mau jualan tas di Brunei….bisa enggak ya ? Mahal enggak sih kirim barang ke Brunei

  9. Terima kasih Ci Mel atas infonya..

    minta tambahan infonya lagi donk Ci Mel tapi untuk usaha kerjasama dgn warga asli,persyaratan legalitasnya dan biasanya sperti apa yaa,and warga asing bagi untuk bagi keuntungan mengunakan bagi % atau systemnya seperti apa yaa.. trim

    maaf masih buta tentang negara Brunei

  10. Mba Mel, saya ada tawaran menjadi Admin Assistant di Brunei. Berapa gaji yang saya harus tawarkan?rencana saya akan membawa anak saya umur 4 tahun dan suami saya akan resign dari kerjanya yg sekarang dan mencari kerja disana. Berapa penawaran terbaik?dan saya juga bisa menabung?Terima kasih

  11. wah mantab nih ga ada tax..ntar lapor ke indo gimana ya?

    tinggal dimana mel? gue lagi di KB skrg, sabtu balik ke JKT..

    kalau mau rent a house itu pakai agent ya?

    thanks

  12. @Jo: coba kamu liat di website pajak Indonesia. Semua informasi yang dibutuhkan ada di sana. Tentunya kamu harus bayar pajak di Indonesia ๐Ÿ™‚

  13. Mbak,di Brunai ada lowongan sopir tidak.kalau ada berapa standar gaji sopir yang biasa bawa kendaraan berat.Tolong kalau ada aku di informasi,dan bagaimana caranya bisa kerja sopir di sana.Terimakasih

  14. wah kacau kalau bayar lagi pajak indonesia..hehe pajak pasti dikorupsi di Indo mah.

    setahu gue, kalau sudah bayar di Brunei, tinggal lapor doang di Indo..bener ga?

  15. Please inform agent for hotelier,saya udah kerja di hotel bintang 5, termasuk di Kuala Lumpur, tolong ya.

    Thanks Mel

  16. bs minta info lowongan kerja tuk pengajar b.arab atw b.inggris di brunei th 2010…apakah bs utk suami istri ? terima kasih…

  17. hi mbak mel….
    aku di tawarin sodaraku kerja d brunei katanya d prusahaan kontraktor tmpt dia kerja. katanya sih d bagian komputer d gaji 400 ringgit. tp aku msh ragu cz blm jelas. kl jd krja ksana aku ambil jd sopir ja cz aku cuma lu2san SMA. dsana biaya hidup brp ringgit? trus krja sbgi sopir brp gajinya?? trimakasih sblmnya.

  18. mel dan rekan2 yg lainnya.., mo tanya neh…klo mo dpt stamp di passport itu butuh berapa hari kerja sih ?

    biaya brp ?

    klo di kilatin (misal 1hari, atau 2jam gitu biasa rekan2 bayar brp ke org dalem?

    itu harus bawa visa dan bur500 + passport kita saja… atau mesti bawa hasil med cek up juga ?

    jam operasional nya jam brp yah? klo kita submi document diatas jam 12 siang,, apa akan diproses besoknya?

    thanks

  19. Mba melisa aku mau tanya nih.
    kalo lowongan kerja di bagian konstruksi(proyek) di brunei ada apa tidak?
    Kalo ada jelaskan persyaratannya!!

  20. Melisa….
    Salam kenal ya, saya tau web ini dari search saya tentang kerja di brunei. Mau tanya, boleh ya. Ada info pekerjaan tentang video editor ngga ya di brunei. Tolong infonya ya. Saya video editor, yang kini sedang vakum. thanks, ya.

  21. salam kenal mel,

    Saya tertarik untuk tinggal menetap dan bekerja di Brunei tapi saya tidak percaya dengan agency karena banyak kasus yg ga enak bgt ๐Ÿ™
    o iya saya sudah menikah,umur 32th sekarang bekerja sebagai Accounting dari tahun 2002 s/d sekarang dan saya adalah lulusan Universitas Padjadjaran,Bandung
    kalau ingin bekerja tanpa lewat agency bisa ga mel…???

    Terima Kasih,
    erie_78irawan@yahoo.com

  22. mbak melissa, kalau kerja di brunei lewat agency, kira2 kena biaya brp ya?
    trus agency mana yg bagus dan jamin ga dibohong, boleh minta bantuan nya?

    dibutuh cepat balas nya.
    thanks.

  23. Salam kenal,

    Saya tertarik untuk bekerja di Brunei, kerja apa saja, kerja kasar juga tidak apa-apa, saya tipe pekerja keras, pokoknya hard working to my family at home, bagaimana caranya …tks mba

  24. Mbak Mel saya 35 th pengen tinggal n kerja disana gmana caranya, sekarang saya bekerja sebagai Sales Marketing apakah mencari pekerjaan di Brunei lebih mudah ? apa harus lewat agency kalo tidak lewat agency bisa nggak ? Terima Kasih

  25. mbak saya rencanax mau kerja di brunei di konstruksi..
    saya mau tanya standar gaji untuk konstruksi berapa?
    terima kasih atas bantuannya

  26. Dear Melisa…
    Km buka agent u/ TKI yaa?? Ada lowongan buat Bag. Hospitality ga?? Butuh kerja nih… Pendidikan cm SMU sih, tp pnh pny pengalaman di bag. EXIM di Perusahaan Asing. Resign sjk 2008. Awalnya mo usaha sndiri, ternyata susah juga. Ngelamar kerja lagi disini kalah bersaing dg yg usianya masih muda2…
    Saya Usia 38th.. Single.. kerja apa aja deh, yg penting halal…

    Thanks ya Mel…

  27. MBAK MINTA INFO LOWONGAN KERJA DI BRUNEI MUNGKIN PERKEBUNAN ATAU YANG LAINNYA SAYA HANYA LULUS SMA, PEKERJAAN PROYEK / KASAR GAK MASALAH UMUR 44 TH
    TERIMA KASIH

  28. @ Mastri : setau saya standar gaji supir : BND 400

    @ Jo : iya, jika kamu kerja di luar negeri dan kamu sudah membayar pajak di negara kamu kerja, kamu cukup melapor saja.

  29. @itcons : aku di Kuala Belait.

    @Hero : setau aku seh 3 hari kerja, visa sudah keluar. Bawa hasil medical check up juga. Mereka terima dokumen tiap pagi sebelum jam makan siang. Kalo sesudah jam makan siang, mereka tidak terima, kamu akan diminta balik esok hari.

  30. @Irawan : yah bisa aja. Kamu apply aja langsung ke perusahaan di sana.

    @deedee : saya ga buka agen tenaga kerja TKI ๐Ÿ™‚

  31. saya pengen kerja go abroad… lulusan akuntansi ni baru ambil s2 keuangan bisa bantu carikan agent disana… thanks 4 helpfull..

  32. aku masih punya waktu 10 th utk pensiun, aku dosen fisika dan t mesin, aku pengin l/k 2 tahun kerja di brunei jd dosen setidaknya jadi guru, mba Melisa bisa kasi saran utk saya, trims

  33. aku dosen teknik mesin 54 th, mau kerja d brunei, bgmn peluangnya, dan ada alamat yg bisa dihubungi ? mhn saran, trims

  34. mba mell, kalo fresh graduate bisa ga ya? basicnya sih IT database, tapi ga IT jg gapapa asal bisa dikutin seiring dikerjain..

    blm pengalaman kerja, tapi pengen aja kerja diluar, jd staff2 biasa jg gpp asal ga malah jadi tekor aja..

    reply ya..

  35. Assalamualaikum..
    Teman2 semua,kerja di Brunei itu susah2 gampang..kalo lagi mujur ya dapat gaji dan tempat kerja lumayan..tapi kebanyakan (tdk semua lho..) yang sudah kerja di Brunei tidak sesuai dengan harapan mereka.Saya cuma mau kasih saran kepada teman2 yang ingin kerja di Brunei untuk mencari informasi yg benar2..agen tenaga kerja sekarang kurang dapat dipercaya.

  36. Melisa, salam kenal
    Aku Nanda, 29 M Jkt.
    Kamu dari Indonesia kah?
    Kalo boleh aku mau dong ngobrol2 tentang brunei, aku ada keinginan untuk pindah kesana, tapi masih belum tau apa2, dan tidak ada kenalan yang tinggal disana, jadi kalo boleh mau tanya2 ke kamu. Mungkin bisa lewat email atau YM. Atau kalau kamu kurang berkenan disini aja tidak apa. Aku tunggu kabarnya yah, trims.

  37. Mba Mell sy bangga melihat respon mba kpd pengunjung yg hampir menjawab semua pertanyaan, salut bt mba. Semoga amal baiknya mendapat ganjaranan yg setimpal..Amiin….

  38. dear mel,
    tolong informasi donk untuk perusahaan2 pertanian di brunei dan cara buat apply ke mereka…
    ditunggu infonya via email
    thanks mel….

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Notify me of followup comments via e-mail. You can also subscribe without commenting.